Home Penduduk dan Penyebarannya

Penduduk dan Penyebarannya

1,306

GAMBARAN UMUM DAN WILAYAH KEPENUHAN

PENDUDUK DAN PENYEBARANNYA

Peningkatan jumlah penduduk di Kecamatan Kepenuhan terlihat dari adanya transmigrasi yang telah berlangsung sejak tahun 2000, karenanya sampai tahun 2003 mencapai jumlah 10.736 jiwa. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut ini.

Tabel : Jumlah transmigrasi yang masuk ke Kecamatan Kepe­nuhan Kabupaten Rokan Hulu menurut lokasi penempatan sampai pada tahun 2003.

Lokasi Penempatan

Juinlah KK

Jumlah Jiwa

Penempatan

  1. Kota Tengah UPT I
  2. Kota Tengah UPT II
  3. Kota Tengah UPT III
  4. Kota Tengah UPT IV
  5. Kota Tengah UPT III
  6. Kota Tengah UPT IV
  7. Kota Tengah UPT IV

500

1.905

1997-1998

500

2.155

1997-1998

500

1.929

1999-2000

200

1.004

2000-2001

500

1.928

1999-2000

200

1.004

2000-2001

200

812

2002

Jumlah 2003

2.600

10.739

 

Jumlah 2002

1.900

7.804

 

Jumlah 2001

1.700

6.992

 

Jumlah 2000

1.700

7.677

 

Sumber: Dinas Kependudukan dan Catalan civil Kab. Rokan Hulu, 2003

Berdasarkan pendataan tahun 2006 jumlah penduduk Kecamatan Kepenuhan berjumlah 28476 jiwa, dengan perincian Jumlah penduduk Laki-laki berjumlah 14.465 jiwa dan jumlah penduduk perempuan 14.011 jiwa (Data Kecamatan Kepenuhan Agustus 2006), dan dengan kepadatan penduduk per kilometernya adalah sebanyak 30 KK. Potensi yang diandalkan oleh masyarakat Kepenuhan adalah terutama dari sektor perkebunankelapa sawit, pertanian dan perdagangan.Dan yang sangat memberikan kesejahteranaan bagi masyarakat adalah pada bidang perkebunan kelapa sawit, karena hampir 80 % masyarakat Kepenuhan memiliki lahan yang dimaksud.

 

Tabel: Jumlah Penduduk Kepenuhan 2006

No

Desa/Kelurahan

JLH

KK

Jumlah Penduduk

LK

PR

Lk+PR

1

Kepenuhan Tengah

668

1665

1704

3369

2

Kepenuhan Hulu

427

870

966

1836

3

Kepenuhan Barat

1065

2016

2248

4264

4

Kepenuhan Timur

413

818

975

1793

5

Kepenuhan Hilir

105

289

235

524

6

Muara Jaya

1039

2677

2270

4947

7

Kepenuhan Jaya

541

1105

1029

213

8

Kepenuhan Raya

520

832

875

1707

9

Kepenuhan Baru

530

875

883

1758

10

Pekan Tebih

445

857

914

1771

11

Kepayang

728

1677

1132

2809

12

Ulak Patian

268

498

513

1011

13

Rantau Binuang Sakti

142

286

267

553

JUMLAH

6891

14465

14011

28476

 

 

Sumber : Buku yang berjudul  Sejarah dan Adat Istiadat Masyarakat Kepenuhan.

- Bertanjak -
Bertanjak
- Pucuk Suku Nan Sepuluh -
Banner Pucuk Suku Nan Sepuluh
- Makna dan Arti Logo -
Banner makna Logo luhak kepenuhan
UMKM Negeri Beradat
UMKM Negeri Beradat
KAI Negeri Beradat
KAI Negeri Beradat
Gssb
Banner gssb
Luhak Kepenuhan Negeri Beradat
New Poster Luhak Kepenuhan Beradat
Banner Ismail Datuk Montoi
Banner Ismail Datuk Montoi
Banner Petuah Ketua Lam Rohul
Petuah Ketua LAM Rohul
Banner Petuah Ketua Lam Rohul
Banner Petuah Ketua Lam Rohul
Sambutan Ketua LKA Kepenuhan
Banner Ketua LKA Kepenuhan
Banner Ketua LKA Kepenuhan
Sekapur Sirih Mamak Sutan Kayo Moah
Banner Sekapur Sirih
Banner Sekapur Sirih
Buku Luhak Kepenuhan Negeri Beradat
Banner Buku Luhak Kepenuhan Negeri Beradat
Banner Buku Luhak Kepenuhan Negeri Beradat
Add
Banner ADD
Banner ADD
One Day One Juz
Banner One Day One Juz
Banner One Day One Juz
Rumah Tahfidz Kepenuhan Timur
Banner Rumah Tahfidz Kepenuhan Timur
Banner Rumah Tahfidz Kepenuhan Timur

POPULER

Banner Gerakan Negeri Beradat
Banner Gerakan Negeri Beradat
Banner Buku Super Quotion
Banner Buku Super Quotion
Banner Lam Kabupaten ROkan Hulu
Banner Lam Kabupaten ROkan Hulu
Banner LKA Kepenuhan
Banner LKA Kepenuhan